SNOUCK HURGRONJE (1857-1936): BIOGRAFI DAN PEMIKIRANNYA TENTANG ISLAM DI INDONESIA
Abstrak
Penelitian historis ini bertujuan untuk mengetahui pandangan Christian Snouck Hurgronje tentang Islam dan pengaruhnya di Indonesia. Snouck Hurgronje merupakan seorang berkebangsaan Belanda yang menaruh perhatian lebih terhadap perkembangan Islam secara sosio-antropoligis. Perkenalnyanya dengan Islam, dimulai ketika studinya tentang teologi dan dilanjutkan ke bidang Sastra Arab di Universitas Leiden. Tulisan-tulisan awal karyanya membuka mata pemerintahan Hindia Belanda dalam menghadapi perlawanan sporadis berbasis kekuatan Islam di Indonesia. Salah satu karya Snouck Hurgronje yang menjadi “buku saku” pemerintahan Hindia Belanda untuk melemahkan tindakan ofensif politik Islam di Indonesia adalah Ambtelijke Adviesen van C. Snouck Hurgronje, 1889-1936. Tulisan tersebut berisi nasihat-nasihat yang berasal dari penelitian Snouck Hurgronje selama di wilayah Hindia Belanda. Pemikiran hebat dari Hurgronje menjadikan dirinya dikenal sebagai arsitek kolonial di bidang teologi Islam dan korelasinya di aspek sosial-budaya.
Referensi
Baiti, Rosita. 2014. Teori dan Proses Islamisasi di Indonesia, J Wardah, 28 (15): 133-145.
Caray, Peter. 2011. Pangeran Diponegoro (1785-1855): A Leader Made not Born. Naskah ini disampaikan Carey dalam Seminar Nasional Dies Natalis ke-54 Universitas Diponegoro: Menggali Perjuangan Pahlawan Diponegoro Untuk Penyusunan Materi Pendidikan Karakter Bangsa di Hotel Horison Semarang, 8 Oktober 2011.
Cortesao, Armando. 2014. Suma Oriental: Perjalanan Dari Laut Merah ke Cina & Buku Francisco Rodrigues. Penerjemah: Adrian Perkasa dan Anggita Pramesti. Yogyakarta: Ombak.
Effendi. 2012. Politik Kolonial Belanda Terhadap Islam di Indonesia Dalam Perspetif Sejarah (Studi Pemikiran Snouck Hurgronye), J TAPIs, 8 (1): 91-112.
Federspiel, Howard M. 1966. The Persatuan Islam. (Tesis). Montreal: Institute of Islamic Studies McGill University.
Hasan, Yunani. 2013. Politik Christian Snouck Hurgronje Terhadap Perjuangan Rakyat Aceh, J Crikestra, 3 (4): 48-50.
Hurgronje, Snouck. 1906. The Acehnese Volume 1. Terjemahan A. W. S. O'sullivan. Leyden: E.J Brill.
Hurgronje, Snouck. 1906. The Acehnese Volume 2. Terjemahan A. W. S. O'sullivan. Leyden: E.J Brill.
Hurgronje, Snouck. 1985. Aceh di Mata Kolonialis. Jakarta: Yayasan Soko Guru.
Iqbal, Muhammad. 2012. Politik Hukum Hindia Belanda dan Pengaruhnya terhadap Legislasi Hukum Islam di Indonesia, J Ahkam, 8 (2): 117-126.
Jannah, Miftahul. 2014. Politik Hindia Belanda terhadap Umat Islam di Indonesia. (Skripsi). Surabaya: Universitas Islam Negeri Sunan Ampel.
Kartodirdjo, Sartono. Pengantar Sejarah Indonesia Baru 1500-1900: Dari Emporium Sampai Imperium. Yogyakarta: Ombak.
Muthofifin, Arief. 2010. Christian Snouk Hurgronje: Aritek Urusan Perdata Kolonialistik Hindia Belanda. Semarang: Institiut Agama Islam Negeri Walisongo.
Naupal, Muhammad. Kontroversi Tentang Sayyid Utsman Bin Yahya (1822-1914) Sebagai Penaseha Snouck Hurgonje. Naskah ini disajikan dalam Conference Proceedings: An-nual International Conference On Islamic Studies (AICIS XII).
Pamungkas, Danto. 2014. Kamus Sejarah Lengkap: Memuat 1000 Entry lebih mengenai Tokoh, Peristiwa, Tempat, dan Benda-benda yang berkaitan dengan sejarah umat manusia. Yogyakarta: Mata Padi Presindo.
Poesponegoro, M.D. dan N. Notosusanto. 2008. Sejarah Nasional Indonesia, Jilid III: Zaman Pertumbuhan dan Perkembangan Kerajaan Islam di Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.
Purnomo, Mukhlisin. 2014. Sejarah Kitab-kitab Suci. Yogyakarta: Forum.
Racmadanty, Amalia. 2016. Kebijakan Politik Asosiasi Pendidikan Kolonial Terhadap Umat Islam Tahun 1890-1930. (Skripsi). Jakarta: Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah.
Shodiq, Ja’far. 2008. Pertemuan Antara Tarekat & NU (Studi Hubungan Tarekat dan Nahdatul Ulama dalam Konteks Komunikasi Politik 1955-2004). Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Sjamsuddin, Helius. 2016. Metodologi Sejarah. Yogyakarta: Penerbit Ombak.
Subroto, K. 2017. Strategi Snouck Mengalahkan Jihad di Indonesia, SYAMINA Edisi 1/ Januari.
Witkam, Jan Just. 2012. Orientalis Writers. Gale: A Bruccoli Clark Layman, Dictionary of Liteary Biography, Volume Three Hundred Sixty-Six.
##submission.copyrightStatement##
##submission.license.cc.by-nc-nd4.footer##